Thursday, January 22, 2015

Melihat Aurora Dengan Google Maps -


Aurora adalah fenomena alam yang menyerupai pancaran cahaya yang menyala-nyala pada lapisan ionosfer dari sebuah planet sebagai akibat adanya interaksi antara medan magnetik yang dimiliki planet tersebut dengan partikel bermuatan yang dipancarkan oleh Matahari (angin surya).

Bagi yang ingin melihat aurora tetapi tidak bisa langsung datang ke kutub utara atau selatan sekarang bisa melihatnya melalui google maps. Anda tidak perlu datang ke kutub utara atau selatan untuk melihat aurora, tinggal buka komputer dan Anda sudah bisa melihat aurora. Atau jika ingin melihat secara langsung Anda bisa datang langsung ke kutub utara atau selatan, tunggu sampai aurora terlihat, mungkin memerlukan pengorbanan yang besar. Anda harus bertahan dari dinginnya salju dan membawa makanan yang banyak sampai Anda bisa melihat aurora.

Berikut link untuk melihat aurora dari google maps

No comments:

Post a Comment